Minggu, 24 Februari 2008

Menampilkan Status Yahoo Messenger Di Situs Atau Blog

Menampilkan status Ym di situs atau blog sangat membantu apalagi kalau situs anda berhubungan dengan bisnis atau public service, dengan begitu kita bisa tetap berinteraksi dengan customer atau client kita.

Berikut adalah langkah yang paling sederhana cara menampilkan status Ym di situs atau blog anda;

1. Ketik atau anda tinggal copy script/kode HTML berikut ini;

<a href="ymsgr:sendim?user_Ym">
<img border=0 scr="http://opi.yahoo.com/
online?u=user_Ym0&m=g&t=2"/></a>


2.Ganti user_Ym dengan nama Ym id anda

3.Kode t=2 adalah gambar atau tampilan yang bisa anda pilih sesuai selera.

  • t=0
  • t=1
  • t=2
  • t=3
  • t=4
  • t=5

4.Paste atau masukan kode HTML tadi ke situs atau blog anda. Sederhana bukan? mudah-mudahan bermanfaat.

Tidak ada komentar: